Mendapatkan like sebanyak-banyaknya dari pengguna Facebook menjadi kesenangan dan kebanggaan tersendiri bagi seorang blogger. Sebab, itu artinya blog si blogger punya cukup banyak penggemar.
Selain itu, keberadaan halaman facebook yang disukai banyak orang juga berpeluang meningkatkan traffic blog itu sendiri.
Nah, salah satu cara untuk mendongkrak penggemar dan like halaman Facebook adalah dengan cara membuat like box untuk Facebook di halaman blog.
Adapun bentuk like box yang cukup populer dan direkomendasikan adalah like box dengan bentuk melayang ketika pertama kali blog dibuka pengunjung dengan timer tertentu. Artinya, ketika blog dibuka, maka akan ada tawaran untuk melike halaman facebook anda, dan jika dilike maka akan menutup sendiri, dan kalau tidak maka pengunjung dapat memilih untuk meng-close atau menunggu beberapa detik (sesuai settingan).
Cara membuatnya cukup mudah, ikuti saja langkah berikut:
Selain itu, keberadaan halaman facebook yang disukai banyak orang juga berpeluang meningkatkan traffic blog itu sendiri.
Nah, salah satu cara untuk mendongkrak penggemar dan like halaman Facebook adalah dengan cara membuat like box untuk Facebook di halaman blog.
Adapun bentuk like box yang cukup populer dan direkomendasikan adalah like box dengan bentuk melayang ketika pertama kali blog dibuka pengunjung dengan timer tertentu. Artinya, ketika blog dibuka, maka akan ada tawaran untuk melike halaman facebook anda, dan jika dilike maka akan menutup sendiri, dan kalau tidak maka pengunjung dapat memilih untuk meng-close atau menunggu beberapa detik (sesuai settingan).
Cara membuatnya cukup mudah, ikuti saja langkah berikut:
- Login ke akun Blogger anda.
- Pilih Tata Letak / Layout
- Klik Add Gadget
- Pilih HTML/JavaScript.
- Lalu letakkan kode berikut ini pada bagian konten:
<style>#fblikepop { background-color: #fff; display: none; position: fixed; top: 200px; _position: absolute; /* hack for IE 6*/ width: 450px; border: 10px solid #6F6F6F; z-index: 200; -moz-border-radius: 9px; -webkit-border-radius: 9px; margin: 0pt; padding: 0pt; color: #333333; text-align: left; font-family: arial,sans-serif; font-size: 13px;} #fblikepop body { background: #fff none repeat scroll 0%; line-height: 1; margin: 0pt; height: 100%;} .fbflush { cursor: pointer; font-size: 11px !important; color: #FFF !important; text-decoration: none !important; border: 0 !important;} #fblikebg { display: none; position: fixed; _position: absolute; /* hack for IE 6*/ height: 100%; width: 100%; top: 0; left: 0; background: #000000; z-index: 100;} #fblikepop #closeable { float: right; margin: 7px 15px 0 0;} #fblikepop h1 { background: #6D84B4 none repeat scroll 0 0; border-top: 1px solid #3B5998; border-left: 1px solid #3B5998; border-right: 1px solid #3B5998; color: #FFFFFF !important; font-size: 14px !important; font-weight: normal !important; padding: 5px !important; margin: 0 !important; font-family: "Lucida Sans Unicode", "Lucida Grande", sans-serif !important;} #fblikepop #actionHolder { height: 30px; overflow: hidden;} #fblikepop #buttonArea { background: #F2F2F2; border-top: 1px solid #CCCCCC; padding: 10px; min-height: 50px;} #fblikepop #buttonArea a { color: #999999 !important; text-decoration: none !important; border: 0 !important; font-size: 10px !important;} #fblikepop #buttonArea a:hover { color: #333 !important; text-decoration: none !important; border: 0 !important;} #fblikepop #popupMessage { font-size: 12px !important; font-weight: normal !important; line-height: 22px; padding: 8px; background: #fff !important;} #fblikepop #counter-display { float: right; font-size: 11px !important; font-weight: normal !important; margin: 5px 0 0 0; text-align: right; line-height: 16px;}</style> <script src="http://www.google.com/jsapi"></script><script>google.load("jquery", "1");</script> <script type="text/javascript" src="http://connect.facebook.net/en_US/all.js#xfbml=1"></script> <script type="text/javascript"> //<![CDATA[Catatan:
kakinetworkdotcom01username="cintailmudanhikmah",
kakinetworkdotcom01title="Ikuti Kami di Facebook",
likeduludong="01",
kakinetworkdotcom01time="15",
kakinetworkdotcom01wait="0",
kakinetworkdotcom01lang="id"
//]]> </script> <script type="text/javascript" src="http://yourjavascript.com/454211124616/likebox-facebook-melayang.js"></script><script type="text/javascript">
//<![CDATA[
$(document).ready(function(){$().kakinetworkdotcom({ closeable: true });});
//]]>
</script>
- Ganti kode cintailmudanhikmah dengan nama fanspage facebook anda.
- Silahkan Ganti angka 15 dengan waktu tunggu pilihan anda (misalnya 10 atau 18 dll)
loading...
test
ReplyDeleteOke.. semoga sukses !
Delete